
Semarang (ANTARA) – Anak perusahaan PT Semen Gresik, yakni PT Sinergi Mitra Operasi Rembang (SMOR), menggelar perayaan berdirinya perusahaan yang ke-3 (12…
PT Sinergi Mitra Operasi Rembang bisa menjadi mitra terbaik untuk mendukung operasional bisnis Anda!
“Sejumlah langkah strategis yang dilakukan merupakan wujud komitmen nyata Direksi untuk sebaik-baiknya mengelola perusahaan dalam rangka peningkatan nilai perusahaan di mata para Pemegang Saham dan Pemangku Kepentingan.”
PT SMOR merupakan Perusahaan baru yang memiliki perkembangan usaha yang pesat oleh karena itu Dewan Komisaris mengantisipasi jika ada pertumbuhan yang tidak sesuai dengan yang diharapkan, jangan sampai perkembangan usaha yang pesat ini merupakan perkembangan yang out of
control dan tidak bisa dikendalikan, karena perkembangan seperti itu akan membuat masalah di kemudian hari.
Berbagai inisiatif strategi yang diambil oleh Direksi juga telah memberikan dampak yang sangat besar terhadap kinerja Perusahaan. Inisiatif untuk meningkatkan penggunaan teknologi dalam pemasaran dan pengembangan kegiatan usaha baru menjadi terobosoan yang sangat baik dan menjadi standar baru dalam industri alih daya.
Mochamad Syaiful
Komisaris Utama
PT SMOR
“Komitmen perusahaan dalam memberikan nilai sosial dan ekonomi agar masyarakat merasakan manfaat akan kehadiran BUMN. Harapannya perusahaan patungan ini bisa memainkan peran strategis mengangkat kesejahteraan masyarakat di area operasional.”
Tahun 2023 merupakan tahun yang sangat kompetitif bagi PT SMOR, di tahun tersebut PT SMOR menghadapi berbagai macam tantangan bisnis, salah satunya persaingan antar kompetitor. Dalam rangka mempertahankan kinerja operasional perusahaan, maka PT SMOR akan terus berinovasi dalam berbagai aspek untuk menghadapi tantangan bisnis sekaligus meningkatkan kinerja.
Sebagai satu-satunya anak Perusahaan PT Semen Gresik, Perseroan menekankan pada optimisme untuk melihat hal-hal positif dan peluang di masa sulit di sepanjang tahun pelaporan. Secara umum, situasi saat ini meningkatkan relisiensi perusaan secara positif yang diwujudkan dalam pengembangan proses bisnis, mengembangkan inovasi berbasis teknologi untuk meningkatkan efisiensi dan memperluas pangsa pasar Perseroan.
Bagi Perseroan, keberadaan teknologi sangat berguna membantu penerapan inovasi bisnis dan memperluas pangsa pasar dalam menghadapi persaingan bisnis yang ketat. Pengembangan inovasi berbasis teknologi juga menjadi andalan PT SMOR untuk dapat survive dan mendukung operasional, pelayanan dan bisnis perusahaan.
Syaichul Amin
Direktur Utama
PT SMOR
PT SMOR selalu siap untuk memberikan pelayanan terbaik. Mulai dari inovasi teknologi berkelanjutan, produk semen dengan kualitas terbaik, hingga komitmen kami dalam melestarikan lingkungan dan bersinergi dengan masyarakat sekitar.
Mitra yang baik adalah yang mampu memberikan solusi dan menyelesaikan setiap kendala sampai benar-benar tuntas.
Melalui layanan-layanan yang kami tawarkan, kami yakin bahwa PT SMOR bisa menjawab kebutuhan Anda.
Buktikan keunggulan kami melalui layanan jasa berstandar nasional yang kami tawarkan.
Semua informasi terbaru & terupdate seputar aktivitas, perkembangan & prestasi perusahaan bisa Anda lihat disini.
Semarang (ANTARA) – Anak perusahaan PT Semen Gresik, yakni PT Sinergi Mitra Operasi Rembang (SMOR), menggelar perayaan berdirinya perusahaan yang ke-3 (12…
Esposin, REMBANG – Anak perusahaan PT Semen Gresik (PTSG), PT Sinergi Mitra Operasi Rembang (SMOR) mencatatkan kinerja positif dengan peningkatan Kapitalisasi…
REMBANG – Anak perusahaan PT Semen Gresik (PTSG) di Rembang yaitu PT Sinergi Mitra Operasi Rembang (SMOR) membukukan laba bersih dan kinerja luar biasa di tahun buku…
Kesan & pengalaman dari karyawan kami selama bekerja di lingkungan perusahaan PT SMOR
Menjadi bagian dari perusahaan ini adalah suatu hal yang membanggakan bagi saya, terutama bisa bekerja sama bersama tim saya. Saya belajar banyak hal dari rekan rekan kerja, baik tentang dunia kerja yang profesional maupun tentang kehidupan sehari-hari dan menjadi bermanfaat untuk sekeliling.
Menjadi pengalaman yang sangat berharga untuk saya bisa bergabung di PT SMOR ini. Saya menjadi lebih profesional dan dapat berpikir kritis serta lebih kreatif dengan belajar dari seluruh rekan
Perusahaan ini tidak hanya sebuah tempat kerja, tetapi sebuah komunitas yang menginspirasi. Saya terkesan dengan budaya kerja yang inklusif, kolaboratif, dan berorientasi pada prestasi. Bersama-sama, kami menciptakan terobosan dan meraih kesuksesan yang luar biasa. Saya bangga menjadi bagian dari perjalanan ini dan melihat
dampak positif yang kita capai bersama
SMOR bagi saya bukan hanya tempat bekerja, tetapi juga menjadi tempat tumbuh bersama. Neutron memberikan banyak sekali ruang inovasi serta pengembangan diri. tidak hanya berbicara tentang produktivitas dan target saja. Kami juga peduli satu sama lain, salah satu nya perhatian khusus terhadap kesejahteraan para karyawan. Saya bangga menjadi bagian dari SMOR yang peduli dan memperlakukan kami seperti keluarga.
Silahkan masukkan alamat email Anda. Pastikan alamat email Anda benar, kami akan segera kirimkan penawaran.
Sebagai satu-satunya anak Perusahaan PT Semen Gresik, PT SMOR menekankan pengembangan inovasi berbasis teknologi sebagai andalan untuk dapat survive dan mendukung operasional, pelayanan dan bisnis perusahaan.
© 2024 PT Sinergi Mitra Operasi Rembang (SMOR)